Teknis Budidaya Terong Organik NASA
Teknik Budidaya , Teknik Budidaya Pertanian
Prospek budidaya tanaman
terong
semakin baik untuk dikelola secara intensif dan komersial dalam skala
agribisnis, namun hasil rata-ratanya masih rendah. Hal ini disebabkan
bentuk kultur budidaya yang masih sampingan, belum memadai informasi
teknik budidaya di tingkat petani.
PT Natural Nusantara berusaha memberi alternatif solusi bagaimana teknik budidaya
terong sehingga tercapai peningkatan produksi secara Kuantitas, Kualitas dan Kelestarian Lingkungan (Aspek K-3)
Terong ungu dengan aplikasi pupuk organik
Nasa milik ibu Diyah, magetan jawa timur
Produk
NASA yang dibutuhkan diantaranya adalah:
- POC
NASA - SUPERNASA
- HORMONIK
Produk Pengendalian Hama & Penyakit
- Natural GLIO
- PESTONA atau PENTANA
- AERO-810
- BVR atau VITURA
Tanaman
terong
dapat tumbuh di dataran rendah tinggi dengan suhu udara berkisar antara
22 - 30 derajat celcius. Jenis tanah yang paling baik adalah jenis
lempung berpasir, subur, kaya bahan organik, aerasi dan drainase baik
dan pH antara 6,8 - 7,3. Selama budidaya, sinar matahari haruslah cukup
oleh sebab itu cocok ditanam dimusim kemarau.
PEMBIBITAN
Rendamlah benih dalam air hangat kuku + POC
NASA dosis 2 cc per liter selama 10 - 15 menit
Bungkuslah benih dalam gulungan kalin basah untuk diperam selama -+ 24 jam hingga nampak mulai berkecambah.
Sebarkan benih diatas bedengan persemaian menurut barisan, jarak antar barisan 10 - 15 cm
Campurkan 1 pack Natural GLIO + 25 - 30 kg pupuk kandang halus, diamkan
selama seminggu, kemudian masukkan benih satu persatu ke polybag yang
telah berisi campuran tanah dan pupuk kandang halus yang telah dicampur
Natural GLIO tadi dengan perbandingan 2 : 1
Tutup benih tersebut
dengan tanah tipis. Permukaan bedengan yang telah disemai benih tadi,
ditutup dengan daun pisang, Setelah benih tampak berkecambah muncul,
buka penutupnya.
Siram persemaian pagi dan sore hari
Semprot POC
NASA dosis 2 - 3 tutup pertangki setiap 7 - 10 hari sekali
Perhatikan serangan hama dan penyakit sejak dipembibitan. Bibit umur 1 -
1,5 bulan atau berdaun 4 helai siap untuk dipindahtanamkan.
INFO order /konsultasi /Pendaftaran distributor baru Nasa hub wa :082136875531
ADS HERE !!!